Selasa, 15 Mei 2012

Efek Samping Dari Percepatan Download IDM Dan Cara Mengatasinya

Sebelumnya saya sudah pernah share tentang cara mempercepat download di IDM, kali ini saya akan menjelaskan efek samping yang diakibatkan dari percepatan tersebut.




1. Saat bermain game online yg menggunakan windows mode atau fullscreen seperti Pointblank, LostSaga,    Atlantica dan lain-lain, kecepatan saat bermain game tersebut akan berkurang drastis dan menyebabkan game itu patah-patah atau ( LAG ) .


2. Saat lagi download menggunakan idm yang sudah di setting seperti di posting sebelumnya tidak bisa bermain internet dengan leluasa, karena kecepatan internet akan dimaksimalkan untuk idm dibandingkan dengan browser yg digunakan untuk internet.


Cara mengatasinya :


1. Jika menggunakan idm optimizer untuk mempercepat download idmnya , keluarkan idm dengan cara buka idm, tekan tasks lalu exit, kemudian buka idmoptimizer dan tekan tombol restore default sebelum bermain internet atau main game seperti di atas.. dan jika ingin mendownload lagi, keluarkan idm lagi dan tekan maximize now di idmoptimizer.


2. Jika menggunakan cara dengan memasukkan angka 10000000 pada download manager di regedit, kembalikan angka tersebut menjadi 0 dan buka idm, downloads, options, connections lalu ubah angka pada default maxx connection number dari 16 menjadi 8.. dan lakukan sebaliknya untuk mengaktifkan lagi..


Semoga Bermanfaat..



2 komentar: